Search Cars

Tips & Rekomendasi

Untung Mana, Sewa Mobil Bulanan atau Beli Baru?

Sewa mobil kerap digunakan banyak orang, terutama yang sedang berlibur. Namun, lebih untung mana ya dibanding beli baru?

sewa mobil

Sewa mobil mungkin bisa jadi pilihan, terutama jika kamu sedang merencanakan liburan bersama keluarga. Menyewa mobil dalam jangka waktu yang panjang tentu bisa jadi alternatif jika ingin menikmati liburan panjang. 

Pada saat ini, memang banyak orang yang lebih memilih untuk melakukan rental dibandingkan harus beli baru. Akan tetapi, untuk menentukan hal itu sebaiknya ketahui terlebih dulu berbagai kelebihan dan kekurangannya. 

Keunggulan sewa mobil

Penting untuk mengetahui apa saja keunggulan sewa mobil yang bisa didapatkan. Apa saja keunggulan-keunggulannya tersebut?

Bebas biaya asuransi dan perpanjang STNK

stnk elektronik

Kelebihan lain biaya rental mobil lainnya adalah bebas biaya asuransi, pajak, serta perpanjang STNK. Hal ini karena biaya yang dibayarkan pada saat meminjam mobil biasanya sudah termasuk dengan biaya-biaya lainnya. 

Tidak perlu melakukan servis

Kelebihan rental mobil yang pertama adalah bebas biaya servis bulanan. Pada saat menyewa mobil, biasanya pihak yang menyewa hanya butuh menghubungi pihak perusahaan rental dan biasanya pihak perusahaan rental yang mengurus servis rutin. 

Baca juga: Kulik Lengkap Fitur Keamanan All New Terios, SUV Idaman Keluarga

Dengan begitu, kamu tidak perlu memikirkan lagi biaya servis atau perawatan mobil. Tentunya hal ini bisa membuat pengeluaran menjadi lebih hemat karena tidak ada biaya servis bulanan yang harus dikeluarkan. 

Biaya towing gratis

towing mobil

Beberapa perusahaan rental mobil juga biasanya menyediakan berbagai layanan after sales. Salah satunya adalah jasa towing gratis apabila mobil yang disewa mengalami kerusakan di jalan alias mogok.

Kekurangan rental mobil

Selain kelebihan, ternyata rental mobil juga memiliki kekurangan. Salah satunya adalah biaya rental mobil bulanan biasanya terbilang cukup mahal. 

Baca juga: Mewah Berkelas, Ini deretan Mobil Lexus yang Mengaspal di Indonesia

Selain itu, jika ingin menyewa mobil tidak bisa dilakukan per hari. Buat yang ingin menyewa mobil durasi minimalnya adalah 1 bulan.

Kelebihan beli mobil

beli mobil lelang

Jika memiliki budget lebih, pilihan beli mobil mungkin bisa menjadi pilihan. Lantas, apa saja kelebihannya? 

Bisa melakukan modifikasi

Kelebihan beli mobil adalah pemilik bisa mengubah atau bahkan melakukan modifikasi karena milik sendiri. Bagi pemilik yang bosan dengan bentuk mobil yang diterima dari pabrik, bisa melakukan modifikasi sehingga tampilan dan performa mobil lebih meningkat. 

Dijadikan investasi

investasi rutin

Beberapa jenis mobil, terutama  mobil-mobil yang langka bisa dijadikan sebagai alat untuk investasi. Jenis mobil tertentu, terutama yang edisi terbatas biasanya memiliki harga jual yang lebih mahal. 

Baca juga: Mesin Mobil Hybrid Susah Dirawat, Mitos atau Fakta?

Harga yang meningkat tersebut, bisa didapatkan jika kondisi mobil masih dalam kondisi prima dan maksimal. Apalagi jika suku cadang mobil tersebut masih dalam kondisi asli dan terawat tentunya. 

Beli mobil di tempat yang tepat

Buat yang ingin membeli mobil baru, pilihlah tempat yang terpercaya dan langsung cek aja di SEVA ya. Jangan lupa juga menggunakan berbagai fitur unggulan yang bisa dipakai.

Mulai dari fitur Car Discovery Platform yang bisa memberikan rekomendasi mobil sesuai budget dan tentunya sesuai dengan DP dan tenor yang diinginkan. 

Baca juga: Polisi Siapkan e Faktur, Pengurusan Nomor Polisi Kendaraan Baru Lebih Cepat

Setelah menemukan mobil yang paling cocok untuk kamu, fitur Loan Calculator dapat memberikan informasi perhitungan biaya pembelian mobil baru secara detail mulai dari masa tenor, besaran DP, serta cicilan per bulannya.

Kemudian ada juga fitur Instant Approval dimana kamu dapat membeli mobil baru dengan persetujuan pengajuan kredit yang lebih cepat dan prosesnya jelas.

Mau beli mobil baru, pilih yang  #JelasDariAwal hanya di SEVA ya!

Tertarik Beli Mobil di SEVA??

Yuk isi informasi kamu dan langsung ngobrol dengan agen SEVA. Kami akan menghubungi kamu dalam 1x24jam.

Nama Lengkap

Nomor Handphone

+62

Nomor yang kamu masukkan tidak valid.

Jelajahi Layanan SEVA

Mobil Baru

Pilih mobil impian kamu dari berbagai merek dengan jaminan kualitas Astra

Pelajari Lebih Lanjut

Mobil Bekas

Beli mobil bekas berkualitas dengan pembiayaan dari Astra

Pelajari Lebih Lanjut

Fasilitas Dana

Solusi untuk kebutuhan dana langsung cair dengan jaminan BPKB mobil

Pelajari Lebih Lanjut

Layanan Surat Kendaraan

Urus surat kendaraanmu dengan mudah dan nyaman

Pelajari Lebih Lanjut

Rekomendasi Mobil Untukmu

Baca juga dari SEVA blog

Muat lebih banyak lagi

Join Yuk, Agar Tetap Update!

Dapatkan tips, berita, review, dan penawaran terbaru dari SEVA!

Email

Agen kami akan segera menghubungi kamu dalam 1x24 jam.
Mohon maaf, terjadi kendala jaringan. Silakan coba kembali.
Kamu sudah meminta OTP. Mohon tunggu beberapa saat sebelum meminta OTP baru.
Verifikasi Nomor Kamu
Terlalu banyak percobaan OTP. Silahkan ulangi beberapa saat lagi.
Mohon tunggu 2:00 detik untuk kirim ulang.
Belum menerima kode verifikasi?
Kirim ulang