Search Cars

Baru

5 Kelebihan Mobil Kecil, Gesit dan Mudah Cari Parkir

Jangan ragu-ragu jika beli mobil kecil karena banyak keuntungannya. Ini 5 kelebihannya yang masih belum diketahui banyak orang.

dp ayla mobil kecil

Belakangan ini semakin banyak produsen mobil yang merilis mobil kecil atau city car. Seperti sebutannya, ‘mobil kecil’, dimensi kendaraan ini memang benar-benar mungil, hanya cukup untuk 2-4 penumpang. 

Desainnya juga sangat compact, cocok digunakan di area perkotaan –itu juga alasan mengapa disebut city car. Ada yang bilang, memiliki mobil kecil banyak ruginya. Selain jumlah penumpang yang terbatas, juga tidak bisa membawa bawaan yang banyak. 

Ya, namanya juga mobil kecil, jadi sudah pasti tidak diperuntukkan untuk memenuhi kebutuhan keluarga ‘besar’. Kapasitas penumpang mobil kecil maksimal hanya 4 orang, jadi memang lebih cocok dimiliki oleh anak muda atau pasangan baru menikah yang tinggal di daerah perkotaan dan butuh kendaraan untuk mendukung fleksibilitas pekerjaannya. 

Keuntungan mobil kecil

toyota new yaris

Bagi yang sudah terlebih dulu menggunakan city car, pasti menikmati banget kelebihan-kelebihan mobil ini. Mau tahu apa saja kelebihannya? Ini dia rekomendasi harian dari SEVA.

Menggunakan energi terbarukan

fitur baru sirion

Rata-rata kapasitas mesin city car hanya 1.000 hingga 1.500 cc, jadi sudah pasti konsumsi bahan bakarnya juga lebih irit.  

Baca juga: Mobil Kecil dengan Kapasitas 4 Penumpang, Apa Saja Pilihannya?

Khusus untuk mobil compact keluaran terbaru, umumnya sudah menggunakan menggunakan daya listrik sebagai sumber tenaganya. Dengan kata lain, selain lebih ramah lingkungan, dan kamu juga lebih menghemat uang karena nggak perlu beli bensin. 

Khusus buat yang tinggal di daerah perkotaan yang rawan macet, tentu ini sangat menguntungkan, bukan? 

Mobil kecil lincah bermanuver

Ukurannya yang compact membuatnya lebih mudah diajak bermanuver di jalanan, dan juga lebih lincah. Ukurannya yang compact dan ringan membuat mobil mencapai kecepatan maksimal lebih cepat dan memudahkan pengemudi mengontrol kendaraannya. 

Baca juga: Pilihan Mobil untuk Pemula, Apa Saja Rekomendasinya?

Oh iya, mobil jenis ini juga memiliki jarak pengereman lebih pendek dibandingkan dengan mobil berdimensi besar. Dengan begitu keselamatan berkendara lebih terjamin.

Mobil jenis ini juga paling seru diajak ‘menyusup’ di jalan-jalan dengan lebar terbatas, seperti gang-gang sempit juga kemacetan. 

Mobil kecil, lupakan masalah parkir dan garasi sempit

garasi mobil

Tak hanya itu, bentuknya yang kecil pun memudahkan pemiliknya mendapatkan tempat parkir yang pas.

Baca juga: Rupiah Loyo Usai Pengumuman Capres 2024, Benarkah Demikian?

Di sisi lain, kamu nggak butuh ruang garasi yang terlalu besar. Pas banget nih buat kamu yang punya  rumah dengan lahan terbatas atau berada di perumahan padat. Sehingga ketika kendaraanmu menuju rumah tak sampai mengganggu pengguna jalan lain atau tetangga.  

Harganya ramah di kantong

fakta rupiah digital

Biaya produksi mobil model ini relatif rendah sehingga harga jualnya juga lebih terjangkau. Rata-rata mobil kecil (mulai dari kapasitas penumpang 2 orang) dibanderol di bawah Rp200 jutaan. Harga ini tentunya jauh lebih murah dibanding  jenis MPV atau SUV. 

Harga murah ini juga yang membuatnya masuk di kantong anak-anak muda yang baru meniti kariernya.

Mobil kecil tidak butuh biaya perawatan besar

bengkel curang

Biaya perawatan dan operasional mobil kecil dipastikan lebih rendah dibandingkan mobil berdimensi besar. Seperti diketahui, semakin besar kendaraan, maka semakin kompleks juga komponen dan teknologi yang ada di dalamnya. 

Baca juga: Harga Kredit Daihatsu Sirion, Pilihan DP Sangat Terjangkau

Jadi wajar ya jika perawatan dan operasionalnya tak sampai memakan biaya yang besar. Sama halnya dengan mobil listrik, perawatan dan operasionalnya juga jauh lebih rendah jika dibandingkan dengan mobil konvensional. 

Itulah 5 kelebihan dari mobil kecil. Jika kamu berminat untuk memilikinya, kamu bisa kok main-main ke dealer terdekat untuk melihat-lihat atau bahkan test drive. 

Atau jika kamu lebih tertarik beli mobil online, jangan ragu untuk melakukannya di SEVA, platform jual beli mobil online terpercaya. 

Ada banyak fitur menarik di SEVA yang bisa kamu manfaatkan. Di antaranya fitur Car Discovery Platform yang bisa memberikan rekomendasi mobil sesuai budget dan DP yang kamu inginkan. 

Baca juga: Ini Harga Kredit Toyota Raize, DP Mulai dari Rp47 Juta

Ada juga fitur Loan Calculator yang memberikan kamu informasi mengenai perhitungan biaya pembelian mobil baru secara detail mulai dari masa tenor, besaran DP, serta cicilan per bulannya. 

Juga fitur Instant Approval dimana kamu dapat membeli mobil baru dengan persetujuan pengajuan kredit yang lebih cepat dan prosesnya jelas. Beli mobil online, ya di SEVA yang  #JelasDariAwal

Kira-kira kamu suka mobil kecil yang model apa nih?

Tertarik Beli Mobil di SEVA??

Yuk isi informasi kamu dan langsung ngobrol dengan agen SEVA. Kami akan menghubungi kamu dalam 1x24jam.

Nama Lengkap

Nomor Handphone

+62

Nomor yang kamu masukkan tidak valid.
Agen kami akan segera menghubungi kamu dalam 1x24 jam.
Mohon maaf, terjadi kendala jaringan. Silakan coba kembali.
Kamu sudah meminta OTP. Mohon tunggu beberapa saat sebelum meminta OTP baru.
Verifikasi Nomor Kamu
Terlalu banyak percobaan OTP. Silahkan ulangi beberapa saat lagi.
Mohon tunggu 2:00 detik untuk kirim ulang.
Belum menerima kode verifikasi?
Kirim ulang

Jelajahi Layanan SEVA

Mobil Baru

Pilih mobil impian kamu dari berbagai merek dengan jaminan kualitas Astra

Pelajari Lebih Lanjut

Mobil Bekas

Beli mobil bekas berkualitas dengan pembiayaan dari Astra

Pelajari Lebih Lanjut

Fasilitas Dana

Solusi untuk kebutuhan dana langsung cair dengan jaminan BPKB mobil

Pelajari Lebih Lanjut

Layanan Surat Kendaraan

Urus surat kendaraanmu dengan mudah dan nyaman

Pelajari Lebih Lanjut

Rekomendasi Mobil Untukmu

Baca juga dari SEVA blog

Muat lebih banyak lagi

Join Yuk, Agar Tetap Update!

Dapatkan tips, berita, review, dan penawaran terbaru dari SEVA!

Email

Dengan mengirimkan email Anda, Anda menyetujui Ketentuan dan Pemberitahuan Privasi kami. Anda dapat memilih keluar kapan saja. Situs ini dilindungi oleh reCAPTCHA dan Kebijakan Privasi serta Ketentuan Layanan berlaku.