Keuangan
Contoh Usaha Kecil Menguntungkan yang Bisa Dimulai Hari Ini
Contoh Usaha Kecil Menguntungkan yang Bisa Dimulai Hari Ini. Banyak orang punya mimpi punya bisnis sendiri, tapi sering kali tertahan di masalah modal dan ide. Padahal, kalau kamu tahu caranya, ada banyak usaha kecil menguntungkan yang bisa dimulai hari ini juga. Nggak perlu ruko besar, karyawan banyak, atau sistem rumit. Bahkan dari rumah pun, kamu bisa mulai dan pelan-pelan membesarkan usahamu.
Yang penting bukan cuma punya ide, tapi juga berani mulai. Tapi tenang, kamu nggak sendirian. Di artikel ini, kita bakal bahas contoh usaha kecil menguntungkan, cara memulainya, sampai solusi modal yang praktis lewat SEVA. Karena kadang yang kamu butuhkan bukan mimpi besar, tapi langkah kecil yang tepat.
Alasan Memulai Usaha Kecil
Usaha kecil itu fleksibel dan nggak butuh modal besar. Cocok banget buat kamu yang baru terjun ke dunia bisnis. Keuntungan lainnya:
- Risiko lebih kecil
- Bisa dijalankan dari rumah
- Cocok dijadikan usaha sampingan dulu
- Lebih mudah dikontrol langsung
Banyak contoh usaha kecil menguntungkan yang terbukti bertahan dan berkembang, bahkan di tengah kondisi ekonomi yang nggak stabil. Jadi kalau kamu mau punya penghasilan tambahan atau bahkan penghasilan utama dari bisnis sendiri, usaha kecil bisa jadi pintu masuk yang ideal.
Contoh Usaha Kecil Menguntungkan yang Cocok untuk Pemula
Berikut ini beberapa ide usaha kecil menguntungkan yang bisa kamu mulai sekarang juga, bahkan tanpa harus keluar rumah.
1. Usaha Makanan Rumahan
Siapa sih yang nggak butuh makan? Apalagi sekarang tren makanan homemade makin naik. Kamu bisa mulai dari:
- Jualan kue kering atau jajanan pasar
- Catering harian untuk pekerja kantor
- Frozen food buatan sendiri
Modal bisa kamu sesuaikan dengan skala bisnis. Kalau butuh tambahan, kamu bisa ajukan pinjaman lewat SEVA dengan jaminan BPKB mobil.
2. Jasa Laundry Kiloan
Usaha ini cocok banget buat kamu yang tinggal di area padat penduduk atau dekat kos-kosan. Nggak perlu tempat luas, cukup ruangan khusus dan mesin cuci yang memadai.
Usaha laundry termasuk salah satu usaha kecil menguntungkan dengan omzet stabil. Kalau modal awalnya kurang, tenang aja, ada SEVA yang bisa bantu lewat fasilitas dana dengan proses cepat dan aman.
3. Jualan Online Produk Fashion
Kamu bisa jualan baju, hijab, atau sepatu dari supplier. Bahkan bisa jadi reseller tanpa perlu stok barang. Yang penting tahu cara marketing online dan punya strategi sosial media yang tepat.
Kalau kamu pengin punya stok sendiri biar untung lebih besar, kamu bisa manfaatkan pinjaman dari SEVA. Prosesnya mudah dan dana bisa cair cepat.
4. Jasa Cuci Motor atau Mobil
Kalau kamu punya halaman atau lahan kosong, jasa cuci kendaraan bisa jadi usaha kecil menguntungkan yang lumayan menjanjikan. Dengan alat yang sederhana, kamu udah bisa mulai. Kalau pengin lebih lengkap, bisa tambah layanan salon mobil atau fogging.
Modal buat beli alat bisa kamu ambil dari dana pinjaman SEVA. Cukup jaminin BPKB mobil, mobilnya tetap bisa kamu pakai, dan dananya bisa langsung cair.
5. Usaha Minuman Kekinian
Minuman seperti es kopi susu, thai tea, atau boba masih jadi favorit. Kamu bisa mulai dari skala kecil, seperti booth depan rumah atau jualan lewat aplikasi online.
Modal awal untuk bahan baku dan kemasan bisa kamu dapat dari SEVA, apalagi pinjamannya bisa sampai ratusan juta, tergantung nilai BPKB mobil yang kamu miliki.
Peran Modal dalam Usaha Kecil Menguntungkan
Modal adalah salah satu tantangan utama saat memulai usaha. Tapi sekarang, kamu nggak perlu bingung lagi. SEVA hadir sebagai solusi pinjaman dana cepat dengan jaminan BPKB mobil. Cocok banget buat kamu yang pengin mulai usaha kecil menguntungkan, tapi terkendala modal.
Kenapa SEVA Layak Dipilih?
- Proses mudah dan cepat
- Dana bisa cair sampai ratusan juta
- Hanya jaminan BPKB mobil, mobilnya tetap bisa kamu gunakan
- Cocok untuk modal usaha, pendidikan, pernikahan, renovasi rumah, dan lainnya
Cara Pengajuan Pinjaman di SEVA

- Isi Formulir Pengajuan
Masuk ke seva.id, isi data dirimu secara lengkap. - Konfirmasi dari Tim SEVA
Tim SEVA akan menghubungi kamu dalam 1×24 jam. - Survei
Setelah data lengkap, akan ada survei untuk validasi kendaraan. - Pencairan Dana
Dana langsung cair ke rekening kamu setelah semua proses selesai.
Dokumen yang Dibutuhkan
- KTP pemohon dan pasangan (jika sudah menikah)
- Kartu Keluarga
- NPWP
- BPKB mobil
- STNK mobil
- Cover buku tabungan
Semua prosesnya bisa dilakukan dengan nyaman dari rumah. Jadi, kamu bisa langsung fokus ke pengembangan usaha kecil menguntungkan yang kamu pilih.
Baca Juga: Cara Menghemat Biaya Perawatan Kendaraan Selama Puasa
Tips Agar Usaha Kecilmu Bertahan dan Berkembang
- Mulai dari yang kamu suka
Bisnis dari passion biasanya lebih tahan uji dan konsisten dijalankan. - Belajar dari pengalaman orang lain
Ikuti komunitas, tonton video, dan baca pengalaman pelaku usaha yang sudah jalan lebih dulu. - Catat semua pengeluaran dan pemasukan
Meski kecil, keuangan tetap harus dicatat agar kamu tahu arus kas usahamu. - Jangan takut ambil pinjaman selama perhitungan jelas
Gunakan fasilitas seperti SEVA yang memberikan skema cicilan ringan dengan proses aman. - Terus evaluasi dan berinovasi
Jangan berhenti belajar. Inovasi kecil bisa jadi pembeda besar dari kompetitor.
Kapan Waktu Terbaik Memulai Usaha?
Jawabannya: sekarang. Jangan tunggu modal besar, waktu luang, atau kondisi ideal. Banyak usaha kecil menguntungkan bisa dimulai dari yang ada. Dan kalau memang butuh dana tambahan, SEVA siap bantu wujudkan impian bisnismu.
Ayo, manfaatkan peluang yang ada sekarang. Mulai dari hal kecil, lakukan dengan konsisten, dan lihat bagaimana usahamu berkembang. Jangan lupa, kalau butuh modal, cek fasilitas dana dari SEVA di seva.id/fasilitas-dana sekarang juga!
Butuh panduan dalam mengelola keuangan kendaraan kamu? Kunjungi rangkaian artikel seputar keuangan di Seva! Temukan tips praktis dan panduan lengkap tentang pembiayaan mobil, mulai dari pinjaman, jangka waktu, hingga tips mengatur cicilan mobil kamu.
Klik di sini untuk membaca artikel selengkapnya dan tingkatkan pengelolaan keuangan otomotif kamu. Pilih yang #JelasDariAwal hanya di Seva!
FAQ Seputar Usaha Kecil Menguntungkan
1. Apakah usaha kecil bisa dimulai tanpa pengalaman bisnis sebelumnya?
Bisa banget. Banyak pelaku usaha kecil belajar sambil jalan. Yang penting mau belajar dan konsisten.
2. Berapa modal minimum untuk memulai usaha kecil menguntungkan?
Tergantung jenis usahanya. Beberapa bisa mulai dari ratusan ribu hingga beberapa juta. Kalau butuh tambahan, kamu bisa ajukan pinjaman lewat SEVA.
3. Apakah SEVA menerima BPKB motor sebagai jaminan?
Tidak. SEVA hanya menerima BPKB mobil sebagai jaminan pinjaman.
4. Apakah dana pinjaman dari SEVA hanya untuk usaha?
Nggak. Dana dari SEVA juga bisa digunakan untuk keperluan lain seperti pendidikan, renovasi rumah, bahkan pernikahan.
5. Apakah ada biaya tambahan tersembunyi saat mengajukan pinjaman di SEVA?
Tidak ada biaya tersembunyi. Semua proses dilakukan secara transparan dan informasi lengkap diberikan sejak awal.
6. Apakah mobil yang BPKB-nya dijaminkan tetap bisa digunakan?
Ya, mobil tetap bisa kamu pakai. Hanya BPKB-nya saja yang dijadikan jaminan.
Kalau kamu siap untuk mulai usaha kecil menguntungkan, jangan tunggu nanti. Mulai sekarang, mulai dari yang kamu bisa. Dan kalau butuh dana, SEVA siap bantu.