Search Cars

Tips & Rekomendasi

Tips Beli Motor Tua Ini Bakal Bikin Amsyongmu Berkurang

Popularitasnya tidak pernah turun malah kini banyak diburu orang, berminat memilikinya? Simpan infografis tips beli motor tua ini!

tips beli motor tua

Beli motor tua atau dikenal juga dengan motor klasik memiliki triknya sendiri dan perlu perhatian khusus ketimbang beli motor bekas yang umurnya masih muda.

Apalagi motor tua kini banyak diburu. Bukan sekedar untuk pajangan, tetapi juga hobi dan dikendarai sebagai tunggangan harian atau sekedar Sunmori (Sunday morning ride).

Kepopuleran motor tua tidak lepas dari peran influencers di sosial media yang kerap memamerkan koleksi hingga membeli motor tua untuk direstorasi kembali sebagai kontennya.

Tidak heran bila harga motor-motor seperti Honda Astrea, Honda Win, Honda Super Cub, dan beberapa motor klasik lainnya, termasuk Vespa makin melambung.

Baca juga: Motor 250 cc Langka yang Banyak Diburu Kolektor Otomotif

Pehobi motor tua pun beragam, ada yang memang kolektor, pemakai, penjual, dan hobi restorasi karena suka tantangan.

Tertarik memilikinya juga? Simak dan simpan tips beli motor tua supaya tidak “amsyong” berikut ini.

Tips beli motor tua

tips beli motor tua

Tips beli motor tua

tips beli motor tua

Tips beli motor tua

tips beli motor tua

Namun, tentu jika beli motor tua dengan kondisi sempurna harganya akan sangat tinggi.

Disebutkan juga di atas, selain suku cadang, aksesoris motor tua juga tidak semua tersedia. Jika ada yang new old stock, harganya juga beragam, tergantung ketersediaan.

Baca juga: Mitos atau Fakta, Oli Mobil Bisa Digunakan untuk Motor?

Nah, jika ingin beli motor tua, pastikan komponen orisinalnya minimal 80 persen yang mencakup bodi, emblem, lampu-lampu, mesin, dan aksesoris lainnya.

Memang beli motor tua sama seperti membeli barang bekas pada umumnya, tidak ada yang sempurna 100 persen. Tapi setidaknya tips beli motor tua di atas dapat membantu untuk mendapatkan yang terbaik.

Sedangkan untuk pajak dan urusan dokumen motor tua, kini juga tidak perlu repot. Jika ingin memperpanjang atau mengaktifkan pajaknya kembali, kamu bisa lakukan dari mana saja hanya dengan menggunakan Layanan eDokumen Seva.id.

Semua ini disediakan Seva.id demi memudahkan kamu untuk mengurus dokumen atau surat-surat kendaraan.

Baca juga: Cara Blokir STNK Online untuk Mobil yang Sudah Dijual

Untuk itu, sebelum telat membayar pajak kendaraan, yuk, gunakan Layanan eDokumen Seva.id.

eDokumen Seva.id

Tertarik Beli Mobil di SEVA??

Yuk isi informasi kamu dan langsung ngobrol dengan agen SEVA. Kami akan menghubungi kamu dalam 1x24jam.

Nama Lengkap

Nomor Handphone

+62

Nomor yang kamu masukkan tidak valid.

Jelajahi Layanan SEVA

Mobil Baru

Pilih mobil impian kamu dari berbagai merek dengan jaminan kualitas Astra

Pelajari Lebih Lanjut

Mobil Bekas

Beli mobil bekas berkualitas dengan pembiayaan dari Astra

Pelajari Lebih Lanjut

Fasilitas Dana

Solusi untuk kebutuhan dana langsung cair dengan jaminan BPKB mobil

Pelajari Lebih Lanjut

Layanan Surat Kendaraan

Urus surat kendaraanmu dengan mudah dan nyaman

Pelajari Lebih Lanjut

Rekomendasi Mobil Untukmu

Baca juga dari SEVA blog

Muat lebih banyak lagi

Join Yuk, Agar Tetap Update!

Dapatkan tips, berita, review, dan penawaran terbaru dari SEVA!

Email

Agen kami akan segera menghubungi kamu dalam 1x24 jam.
Mohon maaf, terjadi kendala jaringan. Silakan coba kembali.
Kamu sudah meminta OTP. Mohon tunggu beberapa saat sebelum meminta OTP baru.
Verifikasi Nomor Kamu
Terlalu banyak percobaan OTP. Silahkan ulangi beberapa saat lagi.
Mohon tunggu 2:00 detik untuk kirim ulang.
Belum menerima kode verifikasi?
Kirim ulang